Home Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Indeks

Rekam Jejak Rhoma Irama di Dunia Politik dan Magnet Suara pada Pemilu dari Tahun ke Tahun

img_title
Rhoma Irama

"Tadi beliau menyampaikan bahwa memang masih cinta terhadap PPP. Beliau juga akan istikarah mencari cara bagaimana mengembalikan PPP agar besar lagi,” kata Mardiono.

Rhoma merupakan deklarator Gerakan Pemuda Kabah yang menjadi salah satu ormas sayap PPP. Mardiono menyebutkan bahwa Rhoma menitip pesan kepada kader GPK, untuk konsisten mengawal perjuangan PPP dengan cara berperan aktif dengan menaikan perolehan suara pada Pemilu 2024.

"Sehingga nanti pada 2024 PPP mendapat kursi sebanyak-banyaknya dan berpengaruh kepada produk perundang-undangan kita," ujar Mardiono.

10. DukungPada Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (2024)

Pada Pemilu 2024, Rhoma Irama ingin bersikap netral tidak mendukung salah satu pasang calon yang akan bertarung. Namun seiring berjalannya waktu, ia semakin menunjukkan ketidakberimbangannya dengan mendukung Anies Baswedan.

Masih menjadi magnet, studio Soneta Record mendapat kunjungan Anies Baswedan pada 20 Januari 2024. Kedatangan tersebut diakui oleh Anies Baswedan untuk bersilaturahmi.

Sang Raja Dangdut tersebut mendeklarasikan pasangan nomor urut 1 itu langsung di atas panggung dalam acara yang digelar di kawasan Kemayoran, Jakarta, pada Senin (29/01/2024).

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit