Home Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Foto Indeks

Awal Mula Ramainya 'Tanggapan Lesti' di Media Sosial

img_title
Lesti Kejora

Jakarta -  Nama Lesti Kejora sudah tidak asing lagi terdengar di dunia hiburan Tanah Air. Setelah berhasil menjadi jawara dalam salah satub ajang kompetisi dangdut bergensi, Lesti Kejora berhasil merintis karir dengan sejumlah karyanya.

Tidak hanya itu, Lesti Kejora juga banyak meraih ajang penghargaan musik berkat suaranya yang indah dan powerfull itu.

Kendati begitu ada satu fenomena yang dulu sempat ramai di media sosial. Biduan dangdut itu disebut sebagai pakar dari segala pakar. Lantaran, setiap kejadian, namanya selalu muncul dalam sebuah meme 'Begini Tanggapan Lesti'.

Meme 'Tanggapan Lesti' itu berseliweran di setiap media sosial seperti Twitter, Instagram, dan TikTok. Lantas bagaimana awal terciptanya ide 'Tanggapan Lesti' dari setiap isu yang ada? Simak selengkapnya dalam aritkel berikut ini!

Meme 'Tanggapan Lesti'

img_title
Lesti Kejora
Foto :
  • Instagram/lestykejora

Pada awal Tahun 2022 lalu, penyanyi dangdut bertubuh mungil itu menjadi trending topik di Twitter. Hal tersebut berkaitan dengan namanya yang selalu muncul seolah menanggapi setiap kejadian yang sedang ramai.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit