Home Event Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Indeks

Alur Cerita Vish ANTV 22 September: Sabrina Kembali Mencoba Bunuh Alia

img_title
Serial drama Vish

Jakarta - Dalam eposiode kali ini di serial Vish ANTV, Shekhar memberi ramuan rahasia sebagai anti bisa terhadap racun Sabrina.

Sabrina memiliki rencana memberikan Aditya satu dosis racun sementara Alia berencananya untuk memberi ramuan tersebut. Alia pun berhasil hingga Aditya menamparkan Sabrina setelah menenggak ramuan tersebut.

Mengetahui rencana Alia, Sabrina pun nampak murka. Alia pun memberikan tantangan kepada Aditya untuk menyingkirkan Alia. Seperti apa? Simak selengkapnya dalam artikel di bawah ini!

Sinopsis Vish 22 September

img_title
Serial drama India
Foto :
  • Ist

Alia mengikuti Aditya agar bisa mengetahui keberadaan putra Maria yang menjelma menjadi burung gagak yang rencananya akan dimangsa Aditya. Aditya mengincar gadis korban berikutnya, tetapi Alia memanggil polisi dan berhasil menghentikan niat Aditya. 

Alia kaget melihat Shekhar kembali menjadi inspektur polisi. Alia berbagi informasi tentang segalanya dengan Shekhar dan Shekhar berjanji untuk menangani Sabrina. Alia memohon kepada Aditya untuk mengampuni putra Sabrina dan siap melakukan apa pun untuk menyelamatkannya.

Aditya dan Alia memutuskan untuk berbulan madu. Sabrina mati-matian berusaha menghentikan mereka tetapi sia-sia. Untuk merusak bulan madu mereka dan memastikan Alia tidak mengembalikan ingatan Aditya sepenuhnya, Sabrina bersembunyi di salah satu koper untuk mengikuti mereka. 

Sabrina menyusun segala macam rencana untuk membunuh Alia, mulai dari membakar hotel hingga menenggelamkan Alia di kolam, namun setiap rencananya, gagal. Kini Sabrina harus menghentikan mereka dengan mengambil tindakan tegas

Alia curiga ada sesuatu yang mencurigakan sedang terjadi di resor tempat mereka menginap. Sabrina diam-diam mencoba membunuh Alia di kamarnya, tapi Aditya menyelamatkannya.

Karena usahanya yang gagal, Sabrina terpaksa mencari bantuan dari temannya Jalakshini, yang rupanya seperti mantan pacar Aditya. 

Jalakshini mencoba mengganggu hubungan Aditya dan Alia dengan tujuan memisahkan mereka berdua. Jalakshini menggunakan pesonanya untuk memikat Aditya hingga membuat Alia cemburu

Jalakshini mencoba menyerang Alia atas perintah Sabrina. Saat Aditya ingin berbicara dengan Alia, Jalakshini menggunakan kekuatannya untuk membekukan Aditya. Alia membunuh tubuh Jalakshini dan membebaskannya dari kekuatan Sabrina. Jalakshini lalu memberi Alia anugerah kemampuan tembus pandang.] Saat Sabrina mencoba meracuni Aditya, Alia menggunakan kemampuan barunya untuk membuat Aditya tidak terlihat. Aditya dan Alia akhirnya bisa menghabiskan waktu bersama, namun Aditya ternyata masih seorang pria beracun, ia melemparkan Alia dari atap.

Lantas, apa yang akan terjadi selanjutnya? Jangan lupa saksikan serial Vish ANTV hari ini pukul 18.00 WIB hanya di ANTV.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit