-
JagoDangdut – Inul Daratista kembali memberikan sebuah pesan penting tentang kehidupan. Kali ini si 'Goyang Ngebor' itu berbagi dengan pembahasan tentang iman dan keyakinan.
Berbeda dengan sebelumnya yang selalu mengunggah foto selfie tiap kali menuliskan pesan. Kali ini Inul mengunggah sebuah foto dengan pemandangan sebuah musala.
Baca juga: Ini Resolusi Inul Daratista Tahun 2021 untuk Ribuan Karyawannya
Inul DaratistaFoto :- inul daratista instagram
Unggah Foto Musala, Inul Daratista: Ibadah Cukup Dia dan Tuhan