Home Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Foto Indeks

Referensi Musik yang Unik Disukai Gen Z dari Lagu Pop Jawa hingga Koplo

img_title
Guyon Waton

JagoDangdut – Selera musik untuk setiap generasi memang berbeda-beda, terlebih lagi untuk Generazi Z atau Gen Z memiliki selera yang cukup unik dan beragam. Hal itu terlihat jelas lewat platform musik digital saat ini yang dikuasai oleh musisi muda.

Hal ini membuat industri musik terus berkembang dan harus bisa beradaptasi dengan perubahan selera dikalangan Gen Z. Menariknya ada beberapa genre musik yang menjadi perhatian Gen Z.

Lagu Pop Jawa hingga Koplo

img_title
GildCoustic - Alum
Foto :
  • YouTube: GildCoustic Official

Dan genre musik pop masih tetap menjadi yang terfavorit untuk kalangan Gen Z. Mereka menilai jika musik pop memiliki lagu dan melodi yang sederhana dan muda diingat.

Terlebih lagi dengan lirik lagu yang menggambarkan suasana hati yang tetap diminati. Dan lagu bertema patah hati menjadi yang selalu dinanti.

Menurut Rolling Stone, lagu-lagu yang memiliki melodi mudah diingat dan lirik yang catchy paling diminati.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit