Home Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Foto Indeks

10 Penyanyi Dangdut Asal Banyuwangi yang Sukses di Industri Musik Tanah Air

img_title
Outfit Happy Asmara

Ia juga sering berduet dengan penyanyi-penyanyi lain, seperti Suliyana, Nella Kharisma, dan Happy Asmara.

5. Farel Prayoga 

Farel Prayoga adalah penyanyi cilik Tanah Air, lahir pada 8 Agustus 2010 di Banyuwangi, Jawa Timur. Ia merupakan anak ke-3 dari 4 bersaudara, orang tuanya Joko Suyono dan Siti Nurjayana.

Farel sempat viral dan makin terkenal karena menyanyikan lagu Ojo Dibandingke milik Abah Nana saat mengisi acara HUT ke-77 Republik Indonesia di Istana Merdeka. 

Berawal dari sana, Farel pun kerap hadir dan mengisi beberapa acara televisi, menunjukkan kemampuannya yang luar biasa di dunia tarik suara.

6. Suliyana

Suliyana, yang memiliki nama asli Suliana Edelweis Lestari, lahir dan besar di Banyuwangi, Jawa Timur. Namun, kefasihannya berbahasa Osing membuatnya dikenal luas, meskipun bukan orang asli daerah tersebut.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit