Home Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Foto Indeks

Viral Musik Funkot di Media Sosial, Ini Arti dan Sejarahnya

img_title
funkot Barakatak
Sumber :

Jadi, secara harfiah, funkot dapat diartikan sebagai gaya funky dari kota. Istilah ini berkaitan erat dengan sebuah genre musik elektronik yang muncul pada tahun 1990 di Indonesia.

Sejarah Musik Funkot di Indonesia

img_title
funkot Barakatak
Foto :
  • Berbagai Sumber

Musik funkot lahir pada tahun 1990 dan dipopulerkan oleh grup musik Indonesia, Barakatak. Grup ini terdiri dari Aam Kecol (Aam Rama Kusumah), Didi Iphis (Die Iphis), dan Yayat Bogel (Yayat English).

Awalnya, Barakatak direkrut oleh Doel Sumbang, seorang musisi Pop Sunda. Namun, setelah pindah ke Jakarta, mereka beralih ke genre house music.

Perubahan genre ini terjadi ketika mereka diajak oleh seorang DJ dan produser musik, Rony Load, ke sebuah diskotek di Jakarta bernama Diskotik Zodiak.

Di sana, mereka mulai mencoba mengkonsumsi obat-obatan, dan inilah awal mula terciptanya musik funkot. Lagu hits pertama yang mereka ciptakan berjudul "Musiknya Asyik" pada tahun 1996.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit