-
JagoDangdut – Kabar duka datang dari hiburan dangdut Tanah Air. Pasalnya mantan personel Trio Macan, Chacha Sherly Dikabarkan telah meninggal dunia akibat kecelakaan di tol Solo-Semarang.
Baca Juga : Innalillahi, Chacha Sherly eks Trio Macan Meninggal Dunia
Zaskia Gotik Ucapkan Duka untuk Chacha Sherly
Chacha SherlyFoto :- Chacha Sherly instagram
Senin 4 Januari 2021 manager Chacha membenarkan jika artisnya mengalami kecelakaan. Meski hingga saat ini pihak Chacha Sherly belum memberikan pengumuman, namun Instagram Chacha dibanjiri komentar dari warganet, penggemar hingga rekannya sesama artis.